Natalie Devi Rilis Single “Mak Tolongin Anakmu”
Natalie Devi kembali meramaikan dunia musik dengan single terbarunya, “Mak Tolongin Anakmu“. Lagu ini menghadirkan perpaduan antara irama dancedhut yang energik dan lirik yang menghibur, menggambarkan drama cinta dengan sentuhan humor segar. Cerita Cinta yang Menggelitik Lirik “Mak Tolongin Anakmu” mengisahkan seorang perempuan yang meminta bantuan ibunya setelah terkena “jampe […]